Rabu, 10 Maret 2010

Cara menambahkan equation editor

Klik kanan pada toolbar --> klik customize --> pada jendela customize pilih tab commands --> untuk equation editor pilih di insert/all commands --> pada combo box sebelah kanan cari equation editor --> drag (klik, tahan dan seret) ke toolbar diantara ikon-ikon yang sudah ada di toolbar, karena kalo ke bagian toolbar yang kosong nggak bakalan mau nempel. Selesai.
Selain equation editor banyak lagi perangkat yang sering digunakan dalam mengetik di microsoft office word seperti office clipboard, superscript, subscript, change case, insert object, single space, 1.5 space, double space dll. Semua yang sering kita pakai dalam mengetik bisa ditambahkan kedalam toolbar, tergantung kebutuhan masing-masing pemilik komputer, caranya sama yaitu dengan mendragnya ke toolbar.

0 komentar:

Posting Komentar

 
Design by Free WordPress Themes | Bloggerized by Lasantha - Premium Blogger Themes | Grants For Single Moms